ITL Trisakti https://itltrisakti.ac.id/ Institut Transportasi dan Logistik Trisakti Wed, 08 Jan 2025 05:24:04 +0000 en-US hourly 1 https://wordpress.org/?v=6.7.1 https://itltrisakti.ac.id/wp-content/uploads/2024/05/cropped-logo-ITL-Trisakti-1-32x32.png ITL Trisakti https://itltrisakti.ac.id/ 32 32 Mahasiswa ITL Trisakti Turut Beraksi dalam Relawan Posko Libur Nataru di Empat Stasiun untuk Melayani Penumpang https://itltrisakti.ac.id/mahasiswa-itl-trisakti-turut-beraksi-dalam-relawan-posko-libur-nataru-di-empat-stasiun-untuk-melayani-penumpang/?utm_source=rss&utm_medium=rss&utm_campaign=mahasiswa-itl-trisakti-turut-beraksi-dalam-relawan-posko-libur-nataru-di-empat-stasiun-untuk-melayani-penumpang Wed, 08 Jan 2025 05:24:04 +0000 https://itltrisakti.ac.id/?p=1478 Jakarta, 1 Januari 2025 – Dalam rangka mendukung kelancaran perjalanan masyarakat selama liburan natal dan tahun baru, sejumlah mahasiswa ITL Trisakti ikut bergabung dalam relawan posko di empat stasiun utama seperti Pasar Senen, Gambir, Jatinegara, dan Bekasi. Kegiatan ini berlangsung hingga 3 Januari yang terbagi menjadi dua shift yaitu shift pagi (pukul 08.00–14.00 WIB) dan […]

The post Mahasiswa ITL Trisakti Turut Beraksi dalam Relawan Posko Libur Nataru di Empat Stasiun untuk Melayani Penumpang appeared first on ITL Trisakti.

]]>
Jakarta, 1 Januari 2025 – Dalam rangka mendukung kelancaran perjalanan masyarakat selama liburan natal dan tahun baru, sejumlah mahasiswa ITL Trisakti ikut bergabung dalam relawan posko di empat stasiun utama seperti Pasar Senen, Gambir, Jatinegara, dan Bekasi. Kegiatan ini berlangsung hingga 3 Januari yang terbagi menjadi dua shift yaitu shift pagi (pukul 08.00–14.00 WIB) dan shift siang (pukul 13.00–19.00 WIB).

Kegiatan ini bertujuan untuk membantu para penumpang dalam memperoleh informasi, memandu selama di stasiun, serta mengatur alur perjalanan di stasiun-stasiun saat arus padat. Para relawan merupakan mahasiswa dari ITL Trisakti yang sedang menempuh Program Studi Manajemen Kereta Api. Dengan semangat mengabdi dan mewujudkan sikap sosial yang tinggi, mereka berkontribusi langsung untuk mendukung kenyamanan masyarakat yang menggunakan layanan kereta api.

Kegiatan ini langsung berada di bawah pengawasan Kepala Program Studi Fakultas Manajemen Bisnis yaitu Bapak Dr. M. Iqbal Firdaus, S.Pd., M.B.A. Selain itu, terdapat koordinasi lapangan oleh Bapak Prima Widiyanto, S.E., M.M., selaku Koordinator Program Studi Manajemen Kereta Api.

“Kami bangga dapat turut serta dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat di masa-masa penting seperti ini. Kami berharap kehadiran relawan posko dari ITL Trisakti dapat meringankan beban penumpang dan membantu menciptakan suasana perjalanan yang lebih nyaman dan tertib,” ujar Iqbal Firdaus.

Relawan pada stasiun-stasiun memiliki tugas utama seperti memberikan informasi terkait jadwal keberangkatan dan kedatangan kereta api, membantu penumpang prioritas (penumpang penyandang disabilitas, lansia, anak-anak, dan ibu hamil). Tidak hanya itu, para relawan ITL Trisakti juga membantu mengarahkan penumpang ke lokasi fasilitas yang terdapat di stasiun, seperti loket tiket, ruang tunggu, dan peron serta menjaga kelancaran alur perjalanan penumpang di area stasiun.

Dengan begitu ITL Trisakti terus berkomitmen untuk mendukung sistem transportasi yang efisien dengan terus meningkatkan pelayanan yang optimal. Sejalan dengan misi sebagai institusi kelas dunia di bidang transportasi dan logistik. Partisipasi para mahasiswa dalam aksi relawan posko juga menjadi bentuk nyata pembelajaran langsung di lapangan.

The post Mahasiswa ITL Trisakti Turut Beraksi dalam Relawan Posko Libur Nataru di Empat Stasiun untuk Melayani Penumpang appeared first on ITL Trisakti.

]]>
FOKTI Bersama ITL Trisakti Sukses Gelar Sharing Session dan Penghargaan Indonesia Brand Experience in Transportation Industry Award 2024 https://itltrisakti.ac.id/fokti-bersama-itl-trisakti-sukses-gelar-sharing-session-dan-penghargaan-indonesia-brand-experience-in-transportation-industry-award-2024/?utm_source=rss&utm_medium=rss&utm_campaign=fokti-bersama-itl-trisakti-sukses-gelar-sharing-session-dan-penghargaan-indonesia-brand-experience-in-transportation-industry-award-2024 Mon, 16 Dec 2024 04:03:01 +0000 https://itltrisakti.ac.id/?p=1469 Jakarta, 10 Desember 2024 – Forum Keselamatan Transportasi Indonesia (FOKTI) bersama Institut Transportasi dan Logistik (ITL) Trisakti sukses menyelenggarakan acara Sharing Session bertajuk “Promoting Public Awareness of Road Safety in Today’s More Vulnerable Riding Behavior“. Acara ini dilanjutkan dengan pemberian penghargaan Indonesia Brand Experience in Transportation Industry Award 2024, sebuah apresiasi bagi pelaku industri transportasi […]

The post FOKTI Bersama ITL Trisakti Sukses Gelar Sharing Session dan Penghargaan Indonesia Brand Experience in Transportation Industry Award 2024 appeared first on ITL Trisakti.

]]>
Jakarta, 10 Desember 2024 – Forum Keselamatan Transportasi Indonesia (FOKTI) bersama Institut Transportasi dan Logistik (ITL) Trisakti sukses menyelenggarakan acara Sharing Session bertajuk “Promoting Public Awareness of Road Safety in Today’s More Vulnerable Riding Behavior“. Acara ini dilanjutkan dengan pemberian penghargaan Indonesia Brand Experience in Transportation Industry Award 2024, sebuah apresiasi bagi pelaku industri transportasi yang berkontribusi dalam meningkatkan keselamatan dan kenyamanan transportasi di Indonesia.

 

Acara yang berlangsung meriah ini dihadiri oleh 100 mahasiswa ITL Trisakti dan perwakilan dari 11 perusahaan yang mewakili berbagai sektor industri transportasi yang mendukung keselamatan transportasi. Sambutan pembuka disampaikan oleh H. Basri Fahriza Ph.D., selaku Wakil Rektor IV ITL Trisakti.

 

“Pentingnya kesadaran akan keselamatan jalan untuk mengurangi angka kecelakaan yang terus meningkat. Berdasarkan data Korlantas Polri, sepanjang tahun 2023 tercatat sebanyak 148.307 kasus kecelakaan lalu lintas, meningkat 6% dibandingkan tahun sebelumnya,” ujar Basri dalam sambutannya.

 

“Melalui penyelenggaraan kegiatan ini, saya berharap masyarakat terutama mahasiswa semakin menyadari pentingnya keselamatan jalan, mulai dari mematuhi rambu-rambu lalu lintas hingga meningkatkan kesadaran akan risiko yang bisa dicegah. Mari kita bersama-sama menciptakan lingkungan lalu lintas yang aman dan nyaman demi keselamatan kita semua,” tutupnya.

 

Selanjutnya acara sharing session dihadiri dengan narasumber utama dari pakar transportasi dan keselamatan transportasi, yaitu:

  1. Dr. Aang Gunawan dosen senior manajemen transportasi darat yang juga selaku Wakil Rektor III ITL Trisakti, memaparkan pentingnya peran pengendara dalam mengelola risiko kecelakaan melalui kesadaran berkendara yang aman.

 

“Sistem manajemen keselamatan adalah upaya untuk mendeteksi risiko dalam aktivitas transportasi agar dapat mencegah kecelakaan,” ungkapnya.

 

  1. Nurwenda Putra, Head of Alternate Channels AXA Insurance, yang membagikan pengalaman mengenai pentingnya asuransi sebagai perlindungan bagi pengguna jalan.

 

“Asuransi tidak hanya melindungi dari biaya perbaikan akibat kecelakaan, tetapi juga menanggung biaya pengobatan dan kerugian lain seperti bencana alam atau tindakan kriminal,” jelasnya.

 

Penghargaan untuk Pelaku Industri Transportasi

 

Setelah sesi diskusi, acara dilanjutkan dengan pemberian penghargaan Indonesia Brand Experience in Transportation Industry Award 2024. Penghargaan ini diberikan kepada perusahaan yang telah memberikan kontribusi signifikan terhadap peningkatan pengalaman pengguna transportasi melalui produk dan layanan inovatif mereka.

 

Metodologi penilaian dilakukan melalui survei di enam kota besar (Medan, Jakarta, Bandung, Semarang, Surabaya, dan Makassar) dengan total 1.500 responden yang dipilih secara acak. Penghargaan diberikan untuk berbagai kategori industri transportasi, di antaranya:

 

  • Ban Mobil: Bridgestone dan PT Michelin Indonesia
  • Maskapai Penerbangan: Citilink
  • Sepeda Motor Listrik: Polytron
  • Alat Pembayaran Transportasi: Mandiri e-Money
  • Asuransi Perjalanan: AXA Insurance Indonesia
  • Kurir Ekspres: TIKI
  • Mobil Listrik: Wuling Air ev

 

Puncak acara kegiatan diakhiri dengan meyerahkan award yang disampaikan oleh Dr. Aang Gunawan selaku Warek III, H. Basri Fahriza, Ph.D. selaku warek IV, dan Felix Iryantomo selaku Ketua Umum FOKTI. Melalui apresiasi ini diharapkan dapat memotivasi lebih banyak perusahaan untuk terus berinovasi dalam menghadirkan produk dan layanan yang mengutamakan keselamatan transportasi. (MZ)

 

Penulis : Zulfikar 

Fotografer : KomPlik 

Editor : Yosi Pahala 

#bethenexttranslogician

#itltrisakti

The post FOKTI Bersama ITL Trisakti Sukses Gelar Sharing Session dan Penghargaan Indonesia Brand Experience in Transportation Industry Award 2024 appeared first on ITL Trisakti.

]]>
ITL Trisakti Mewisuda 1.137 Lulusan Tahun Akademik 2023/2024, Siap Berkiprah di Bidang Transportasi dan Logistik https://itltrisakti.ac.id/itl-trisakti-mewisuda-1-137-lulusan-tahun-akademik-2023-2024-siap-berkiprah-di-bidang-transportasi-dan-logistik/?utm_source=rss&utm_medium=rss&utm_campaign=itl-trisakti-mewisuda-1-137-lulusan-tahun-akademik-2023-2024-siap-berkiprah-di-bidang-transportasi-dan-logistik Sat, 16 Nov 2024 08:09:32 +0000 https://itltrisakti.ac.id/?p=1450 Jakarta, 12 November 2024 – Institut Transportasi dan Logistik (ITL) Trisakti menyelenggarakan seremoni wisuda di Jakarta Convention Center (JCC), sebagai bentuk penghargaan atas keberhasilan 1.137 mahasiswa yang telah menuntaskan studi mereka dengan baik. Para wisudawan, yang berasal dari berbagai jenjang pendidikan, telah menunjukkan dedikasi dan komitmen selama masa studi untuk mengembangkan kompetensi dalam sektor transportasi […]

The post ITL Trisakti Mewisuda 1.137 Lulusan Tahun Akademik 2023/2024, Siap Berkiprah di Bidang Transportasi dan Logistik appeared first on ITL Trisakti.

]]>
Jakarta, 12 November 2024 – Institut Transportasi dan Logistik (ITL) Trisakti menyelenggarakan seremoni wisuda di Jakarta Convention Center (JCC), sebagai bentuk penghargaan atas keberhasilan 1.137 mahasiswa yang telah menuntaskan studi mereka dengan baik. Para wisudawan, yang berasal dari berbagai jenjang pendidikan, telah menunjukkan dedikasi dan komitmen selama masa studi untuk mengembangkan kompetensi dalam sektor transportasi dan logistik.  Para wisudawan terdiri dari beberapa jenjang pendidikan, yaitu:

  1. Jenjang Pendidikan Pascasarjana (S-2) Program Studi Magister Manajemen Transportasi, sebanyak 97 orang.
  2. Jenjang Pendidikan Sarjana (S-1) Fakultas Manajemen dan Bisnis Program Studi Manajemen sebanyak 677 orang, dengan rincian;
    1. Kelas Internasional sebanyak 17
    2. Konsentrasi Manajemen Transportasi Udara sebanyak 229
    3. Konsentrasi Manajemen Transportasi Darat sebanyak 48
    4. Konsentrasi Manajemen Transportasi Laut sebanyak 150
    5. Konsentrasi Manajemen Logistik sebanyak 227 orang
  3. Jenjang Pendidikan Sarjana (S-1) Fakultas Sistem Transportasi dan Logistik sebanyak 121 orang, dengan rincian:
    1. Program Studi Sistem Transportasi sebanyak 29 Orang.
    2. Program Studi Sistem Logistik sebanyak 92 Orang.
  4. Jenjang Pendidikan Sarjana (S-1) Fakultas Teknik Transportasi dan Logistik sebanyak 89 orang, dengan rincian:
    1. Program Studi Teknik Dirgantara sebanyak 40
    2. Program Studi Teknik Kelautan sebanyak 23
    3. Program Studi Rekayasa Infrastruktur dan Lingkungan sebanyak 26
  5. Jenjang Pendidikan Vokasi (D.III) sebanyak 159 orang, dengan rincian:
    1. Program Studi Manajemen Transportasi Udara 30
    2. Program Studi Manajemen Transportasi Laut 23
    3. Program Studi Manajemen Logistik dan Material 106 orang.

 

Acara wisuda dimulai dengan pembukaan resmi  oleh Ketua Senat Institut Transportasi dan Logistik Trisakti, serta dihadiri secara langsung oleh para pejabat tinggi, termasuk Rektor, Wakil Rektor, anggota Senat, para pimpinan dan staf akademisi ITL Trisakti, beserta para orang tua wali dan tamu undangan.

Dalam laporan akademik, Rektor ITL Trisakti, Dr. Yuliantini, AMTrU, MM, dengan bangga menyampaikan ucapan selamat dan penghargaan kepada para calon wisudawan, terutama kepada mereka yang meraih prestasi terbaik selama menempuh pendidikan di ITL Trisakti.

“Selamat atas gelar akademik baru yang saudara raih. Gelar ini merupakan pengakuan atas kompetensi saudara sekaligus amanah untuk terus berkontribusi bagi kemajuan bangsa,” ujar Rektor.

Selain itu, Rektor mengajak seluruh wisudawan untuk selalu belajar, berkembang, dan meningkatkan kemampuan diri. Ia menekankan bahwa ITL Trisakti selalu membuka peluang bagi lulusan untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang lebih tinggi, baik melalui pendidikan formal maupun program pelatihan kompetensi yang disediakan.

ITL Trisakti terus berkomitmen secara konsisten meningkatkan mutu pendidikan dengan pencapaian akreditasi dan juga pencapaian Indikator Kinerja Utama (IKU) Perguruan Tinggi, dimana semua IKU terus kita tingkatkan dan akselerasikan dengan ketentuan pemerintah sesuai standar nasional pendidikan tinggi (SNDIKTI) dan program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM).

“Implementasi program tersebut berupa kerja sama pendidikan dalam bentuk mobility program, credit transfer hingga joint degree serta pelatihan internasional terus dilakukan pada tahun 2024, tercatat lebih dari 500 mahasiswa ITL Trisakti telah mengikuti kegiatan tersebut. Adapaun mitra luar negeri antara lain dengan UNIKL Malaysia, UiTM Mitrans Malaysia, Wuxi Institute Of Technology China, INHA University of Korea, University of Anwerp Belgia serta sertifikasi IATA Authorize Training Center,” ungkap Rektor.

Selain itu ITL Trisakti secara berkelanjutan memberikan kesempatan magang ke luar negeri ke Jepang bagi mahasiswa tahap akhir yang telah mengikuti seleksi secara bertahap dan ditempatkan di industri transportasi dan logistik.

“Sebanyak 71 mahasiswa manajemen transportasi udara dan manajemen logistik tahap akhir sudah ditempatkan di bandar udara internasional Haneda dan Narita Jepang, dan juga pada industri logistik makanan di Jepang. Kedepannya kami sedang menjajaki kerja sama magang dengan perusahaan perkeretaapian di Jepang untuk dapat diisi oleh mahasiswa teknik perkeretaapian dan manajemen perkeretaapian ITL Trisakti,” urainya.

Rektor menjelaskan bahwa ITL Trisakti saat ini memiliki lebih dari 33 mitra internasional serta 144 mitra dalam negeri yang mencakup industri transportasi, BUMN, swasta, Kementerian Perhubungan, dan berbagai pemerintah daerah. Kolaborasi ini diharapkan terus berlanjut demi mendukung peningkatan mutu pendidikan di bidang transportasi dan logistik.

“Kami juga terus meningkatkan kualitas tenaga pengajar, yang menjadi ujung tombak Tridharma Perguruan Tinggi. Saat ini, ITL Trisakti memiliki 3 dosen guru besar, 57 dosen bergelar doktor, 170 dosen yang memiliki Nomor Induk Dosen Nasional (NIDN), 132 dosen dengan jabatan fungsional, serta 49 dosen bersertifikasi,” jelas Rektor.

Pada kesempatan ini, Rektor menyampaikan apresiasi kepada orang tua wisudawan atas kepercayaannya serta memohon maaf jika ada kekurangan selama proses pendidikan. Ucapan terima kasih juga disampaikan kepada para dosen dan tenaga kependidikan yang telah berperan besar dalam proses pendidikan.

Rektor tidak lupa berterima kasih kepada mitra strategis yang selalu mendukung ITL Trisakti dalam berbagai program kolaboratif yang bermanfaat bagi para mahasiswa dan lulusan.

“Kami juga berterima kasih kepada Dewan Pembina, Dewan Pengawas, dan Ketua Umum Pengurus Yayasan Trisakti atas kepercayaan yang telah diberikan kepada kami. Tak lupa, terima kasih kepada Ikatan Kekeluargaan Alumni ITL Trisakti yang selalu terbuka dalam berkomunikasi dan memberikan kontribusi positif bagi pengembangan institusi ini,” ungkapnya

Turut hadir pula secara daring Sekretaris Pengurus Yayasan Trisakti, Prof. Dr. Muhammad Dimyati MSc yang secara khusus menyampaikan sambutan Ketua Umum Pengurus Yayasan Trisakti Prof. Ainun Na’im, Ph.D. Dalam sambutannya, Prof. Ainun menyampaikan ucapan selamat kepada seluruh wisudawan yang telah berhasil menyelesaikan pendidikan di Institut Transportasi dan Logistik (ITL) Trisakti.

“Selamat menapaki dunia baru. Semoga keberhasilan yang Saudara raih dapat memberikan manfaat yang nyata bagi masyarakat di mana pun berada dan menjadi pelopor dalam pembangunan di berbagai bidang. Pesan kami kepada para alumni, bergerak majulah terus hingga ke puncak keberhasilan yang harus digapai sehingga keberhasilan dan keharuman anda akan membawa ITL Trisakti semakin semerbak mewangi,” pesannya.

Ia juga menyampaikan pesan kepada para alumni, untuk terus melangkah maju menuju puncak kesuksesan yang lebih tinggi.

“Jangan lupakan perjalanan dan pencapaian anda di ITL Trisakti, serta bangunlah jaringan yang kuat untuk terus menjaga nama baik dan prestise almamater kita. Keberhasilan anda adalah kebanggaan kami, dan kami berharap itu akan semakin memperkokoh reputasi ITL Trisakti di kancah pendidikan nasional dan internasional,” tambahnya.

Selanjutnya, Ainun juga menyampaikan komitmen Yayasan Trisakti dalam mendukung program pencerdasan bangsa melalui pendidikan. Menurutnya, yayasan telah melakukan reformasi kelembagaan dengan semangat “Inisiatif Transformasi Bangkit Kembali Menuju Sukses”, “Bergerak Menjadi Perguruan Tinggi Terdepan”, dan “Sejahtera Mengabdi untuk Negeri”.

Semangat inisiatif tersebut dilihat dari ketiga perspektif utama, yaitu tema penyelenggara, tema satuan pendidikan, dan tema stakeholder. Dari perspektif penyelenggara yakni menyadari bahwa konflik merupakan upaya mereduksi energi sukses. Dari perspektif satuan pendidikan yakni semangat dan ikhtiar menjalankan Tridarma Perguruan Tinggi yang berkualitas. Sedangkan dari perspektif stakeholder adalah kepercayaan kepada Trisakti akan bersemi kembali dan mekar mewangi, serta bersama Trisakti mencapai sukses apabila governance oleh seluruh pihak di Trisakti dilaksanakan dengan sesungguh hati.

“Hal tersebut dapat diraih apabila dilakukan dengan kejujuran, kesungguhan hati, keterbukaan, simplifikasi urusan, saling menghormati, digitalisasi, taat asas, serta mengikuti regulasi dan peraturan perundang-undangan,” ujarnya.

Pada kesempatan yang sama, turut hadir memberikan sambutan Kepala Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah III yang diwakili oleh Ketua Tim Kerja, Belmawa, dan Prestasi, Tri Munarto, SE, M. Ak. Dalam sambutannya, ia menyampaikan ucapan selamat kepada seluruh wisudawan dan wisudawati atas pencapaian luar biasa mereka dalam menyelesaikan pendidikan.

“Selamat kepada para wisudawan yang hari ini resmi meraih gelar magister, sarjana, hingga diploma. Pencapaian ini adalah bukti ketekunan dan perjuangan Saudara dalam menempuh pendidikan selama 2 hingga 4 tahun,” tutur Tri.

Tri juga menyampaikan bahwa setiap lulusan Institut Transportasi dan Logistik Trisakti patut merasa bangga, karena memiliki latar belakang pendidikan yang unik dan fokus pada bidang transportasi serta logistik.

“Para wisudawan yang hadir hari ini, banggalah pernah berkuliah di ITL Trisakti, satu-satunya institut di Jakarta yang secara khusus berfokus pada transportasi dan logistik. Ini adalah kebanggaan tersendiri, karena Anda memiliki keahlian khusus yang membedakan Anda dari lulusan lainnya,” tambah Tri.

Menutup sambutannya, Kepala Lembaga LLDikti Wil.3 berpesan kepada para wisudawan untuk senantiasa menghargai peran keluarga dalam keberhasilan mereka.

“Kesuksesan ini tidak lepas dari doa dan dukungan orang tua serta keluarga. Seusai acara ini, jangan lupa menghampiri mereka, sampaikan rasa terima kasih, dan mintalah restu untuk langkah Saudara di dunia kerja. Kami berharap para lulusan ITL Trisakti dapat membawa nama baik almamater dengan membuktikan bahwa lulusan ITL Trisakti mampu bersaing dan memberikan kontribusi nyata bagi bangsa. Jangan pernah lupakan almamater, dan semoga sukses selalu menyertai perjalanan Saudara,” tutupnya.

Menjelang berakhirnya rangkaian acara wisuda, dilaksanakan penyerahan data alumni oleh Rektor ITL Trisakti kepada Ketua Ikatan Alumni ITL Trisakti K.R.A.T. Tommy Ariesdianto.

Adapun Wisudawan dan wisudawati yang kali ini yang memiliki raihan Prestasi Akademik Terbaik sesuai dengan No.Surat Keputusan ITL Trisakti No 464/LIV.10/SK/ITL/2024 yaitu:

  1. Program Pendidikan Pascasarjana, Program Studi Magister Manajemen Trasportasi

Nama     : FILDZA ICHWAN NUR MUHAMMAD A

NIM        : 21C606001143

IPK         : 3,93

Predikat  : Dengan Pujian

 

Nama      : DWI YULIKA

NIM         : 22C606005008

IPK          : 3,98

Predikat  : Dengan Pujian

 

  1. Fakultas Manajemen dan Bisnis Program Pendidikan Sarjana

Kelas Internasional Terdapat Dua (2) Lulusan Terbaik

Nama      : ASDYNI RIANI

NIM         : 20B505042012

IPK          : 3,99

Predikat   : Dengan Pujian

 

Nama      : WAHID ARDIAN SAPUTRO

NIM         : 20B505012009

IPK          : 3,99

Predikat  : Dengan Pujian

 

Konsentrasi Manajemen Transportasi Udara

Nama     : HANI RIZK CHOTINISA

NIM        : 20B505011179

IPK         : 3,97

Predikat  : Dengan Pujian

 

Konsentrasi Manajemen Transportasi Darat

Nama     : NUR ANISA APRILYANI

NIM        : 20B505021014

IPK         : 3,97

Predikat  : Dengan Pujian

 

Konsentrasi Manajemen Transportasi Laut

Nama      : CINDY HERAWATI

NIM         : 20B505031016

IPK          : 3,99

Predikat  : Dengan Pujian

 

Konsentrasi Manajemen Logistik Terdapat Empat(4) Lulusan

Nama     : HAURA ALYA AMANY

NIM        : 20B505041141

IPK         : 3,98

Predikat  : Dengan Pujian

 

Nama      : JUAN NICHOLAS NATHANIEL

NIM         : 20B505041139

IPK          : 3,98

Predikat  : Dengan Pujian

 

Nama     : NABILA HARUM SHOLIFA

NIM        : 20B505041041

IPK         : 3,98

Predikat  : Dengan Pujian

 

Nama     : NURUL KHOTIMAH

NIM        : 20B505041030

IPK         : 3,98

Predikat  : Dengan Pujian

 

  1. Fakultas Sistem Transportasi dan Logistik Program Pendidikan Sarjana

Program Studi Logistik

Nama     : AVELYA KEYSHA BADRI

NIM        : 20D507001036

IPK         : 3,99

Predikat  : Dengan Pujian

 

Program Studi Transportasi

Nama      : MUHAMMAD FADILLAH AGUSTIN

NIM         : 20D508001020

IPK         : 3,99

Predikat  : Dengan Pujian

 

  1. Fakultas Teknik Transportasi dan Logistik Program Pendidikan Sarjana

Program Studi Teknik Dirgantara

Nama      : MUHAMMAD DHEO SAPUTRA

NIM         : 20E510061022

IPK          : 3,96

Predikat  : Dengan Pujian

 

Program Studi Teknik Kelautan

Nama       : BENEDICTA PUTRI PELEALU

NIM          : 20E511071002

IPK          : 4,00

Predikat  : Dengan Pujian

 

Program Studi Rekayasa Infrastruktur dan Lingkungan

Nama     : GHIFFARI TAQIYUDDIN MUHAMMAD

NIM        : 20E512001027

IPK         : 3,82

Predikat  : Dengan Pujian

 

  1. Program Pendidikan Vokasi (D.III)

Program Studi Manajemen Transportasi Udara

Nama     : DINA AYU RAMADANI

NIM        : 21A301001033

IPK         : 3,94

Predikat  : Dengan Pujian

 

Program Studi Manajemen Transportasi Laut

Nama     : HANIFAH

NIM        : 21A303001010

IPK         : 3,97

Predikat  : Dengan Pujian

 

Program Studi Manajemen Logistik dan Material

Nama      : GHIFA ANNISA LATIFA PANE

NIM         : 21A304001102

IPK          : 3,98

Predikat  : Dengan Pujian

 

Penulis    : Sely Amalia

Editor       : Yosi Pahala

Desain     : Firman Nur Hakim & Aris Nur Wijaya

Fotografi  : KomPlik

The post ITL Trisakti Mewisuda 1.137 Lulusan Tahun Akademik 2023/2024, Siap Berkiprah di Bidang Transportasi dan Logistik appeared first on ITL Trisakti.

]]>
Announcement GROSTLog 2024 https://itltrisakti.ac.id/announcement-grostlog-2024/?utm_source=rss&utm_medium=rss&utm_campaign=announcement-grostlog-2024 Fri, 15 Nov 2024 06:53:56 +0000 https://itltrisakti.ac.id/?p=1446 ANNOUNCEMENT!!🔊 This announcement is proudly announced for the winners of the best paper and best presenter at 8th GROSTLog 🤩 Congratulations to those of you whose names have mentioned✨and furthermor don’t forget to confirm your award at: 📞contact person +62 852-6334-4433 (Ms. Yolia Ayutia) Good luck and see you🙌🏻🤩

The post Announcement GROSTLog 2024 appeared first on ITL Trisakti.

]]>
ANNOUNCEMENT!!🔊

This announcement is proudly announced for the winners of the best paper and best presenter at 8th GROSTLog 🤩
Congratulations to those of you whose names have mentioned✨and furthermor don’t forget to confirm your award at:
📞contact person +62 852-6334-4433 (Ms. Yolia Ayutia)

Good luck and see you🙌🏻🤩

The post Announcement GROSTLog 2024 appeared first on ITL Trisakti.

]]>
ITL Trisakti Jalin Kerja Sama dengan VOGO Group untuk Tingkatkan Kualitas Pendidikan https://itltrisakti.ac.id/itl-trisakti-jalin-kerja-sama-dengan-vogo-group-untuk-tingkatkan-kualitas-pendidikan/?utm_source=rss&utm_medium=rss&utm_campaign=itl-trisakti-jalin-kerja-sama-dengan-vogo-group-untuk-tingkatkan-kualitas-pendidikan Fri, 15 Nov 2024 06:46:20 +0000 https://itltrisakti.ac.id/?p=1442 Jakarta, 4 Oktober 2024 – Institut Transportasi dan Logistik Trisakti mengumumkan kerja sama dengan VOGO Group, sebuah perusahaan multinasional yang fokus pada berbagai sektor bisnis seperti energi, pendidikan, dan lainnya. Kerja sama ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas pendidikan di ITL Trisakti, khususnya dalam membekali mahasiswa dengan pengalaman praktis yang relevan dengan kebutuhan industri saat ini. […]

The post ITL Trisakti Jalin Kerja Sama dengan VOGO Group untuk Tingkatkan Kualitas Pendidikan appeared first on ITL Trisakti.

]]>
Jakarta, 4 Oktober 2024 – Institut Transportasi dan Logistik Trisakti mengumumkan kerja sama dengan VOGO Group, sebuah perusahaan multinasional yang fokus pada berbagai sektor bisnis seperti energi, pendidikan, dan lainnya. Kerja sama ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas pendidikan di ITL Trisakti, khususnya dalam membekali mahasiswa dengan pengalaman praktis yang relevan dengan kebutuhan industri saat ini.

Penandatanganan nota kesepahaman (MoU) dilakukan pada hari Jumat, 4 Oktober 2024, di ruang rapat ITL Trisakti. Acara ini dihadiri oleh pimpinan dari kedua belah pihak, termasuk Rektor ITL Trisakti, Dr. Yuliantini, AMTrU, MM, dan Chairman VOGO Group, Kwon Jeong Sang.

Kerja sama ini akan membuka berbagai peluang bagi mahasiswa ITL Trisakti, antara lain:

  1. Program magang: Mahasiswa ITL Trisakti berkesempatan untuk menjalani program magang di perusahaan-perusahaan yang tergabung dalam jaringan VOGO Group, seperti Hyundai, Samsung, dan lainnya.
  2. Pertukaran pelajar: Mahasiswa ITL Trisakti dapat mengikuti program pertukaran pelajar di universitas-universitas mitra VOGO Group di Korea Selatan. Program ini akan memberikan kesempatan bagi mahasiswa untuk belajar dan mengembangkan diri di lingkungan akademik yang berbeda serta memperluas jaringan internasional mereka.
  3. Pengembangan kurikulum: Kedua belah pihak akan bekerja sama untuk mengembangkan kurikulum yang relevan dengan kebutuhan industri, sehingga lulusan ITL Trisakti lebih siap menghadapi dunia kerja.
  4. Riset bersama: VOGO Group memiliki minat yang besar dalam pengembangan transportasi dan logistik halal. Melalui kerja sama ini, ITL Trisakti dan VOGO Group akan melakukan riset bersama di bidang ini, termasuk pengembangan pusat sertifikasi halal global.

VOGO Group, sebagai perusahaan multinasional yang memiliki jaringan luas di berbagai sektor industri, memiliki komitmen yang kuat untuk mendukung pengembangan pendidikan di Indonesia. Dengan pengalaman dan jaringan yang luas, VOGO Group dapat memberikan dukungan yang berharga bagi ITL Trisakti dalam meningkatkan kualitas pendidikan.

ITL Trisakti selalu berupaya untuk meningkatkan kualitas lulusannya agar mampu bersaing di tingkat nasional maupun internasional. Kerja sama dengan VOGO Group ini merupakan salah satu upaya ITL Trisakti untuk mewujudkan visi tersebut.

Kerja sama antara ITL Trisakti dan VOGO Group ini diharapkan dapat menjadi model bagi kerja sama antara dunia pendidikan dan industri. Dengan sinergi yang kuat, kedua belah pihak dapat menciptakan sumber daya manusia yang berkualitas dan mampu berkontribusi dalam pembangunan bangsa.

The post ITL Trisakti Jalin Kerja Sama dengan VOGO Group untuk Tingkatkan Kualitas Pendidikan appeared first on ITL Trisakti.

]]>
ITL Trisakti Sukses Gelar Visiting Professor 2024 Bersama Para Pakar Internasional https://itltrisakti.ac.id/itl-trisakti-sukses-gelar-visiting-professor-2024-bersama-para-pakar-internasional/?utm_source=rss&utm_medium=rss&utm_campaign=itl-trisakti-sukses-gelar-visiting-professor-2024-bersama-para-pakar-internasional Fri, 15 Nov 2024 06:29:37 +0000 https://itltrisakti.ac.id/?p=1438 Jakarta, 17 Oktober 2024 — Institut Transportasi dan Logistik (ITL) Trisakti telah sukses menyelenggarakan acara Visiting Professor bersama para pakar internasional sebagai bagian dari rangkaian acara Global Research on Sustainable Transport and Logistics (GROSTLog) 2024 yang dilaksanakan di Auditorium Lantai 7 ITL Trisakti, Jakarta Timur. Acara yang berfokus pada isu-isu keberlanjutan dalam manajemen transportasi dan […]

The post ITL Trisakti Sukses Gelar Visiting Professor 2024 Bersama Para Pakar Internasional appeared first on ITL Trisakti.

]]>
Jakarta, 17 Oktober 2024 — Institut Transportasi dan Logistik (ITL) Trisakti telah sukses menyelenggarakan acara Visiting Professor bersama para pakar internasional sebagai bagian dari rangkaian acara Global Research on Sustainable Transport and Logistics (GROSTLog) 2024 yang dilaksanakan di Auditorium Lantai 7 ITL Trisakti, Jakarta Timur. Acara yang berfokus pada isu-isu keberlanjutan dalam manajemen transportasi dan logistik ini mengusung tema “Transformative Trends Shaping the Future of Transportation and Logistics Management.”

Kegiatan ini menghadirkan sejumlah pembicara terkemuka dari berbagai latar belakang, baik akademisi, praktisi, maupun pemerintah. Di antara mereka adalah:

  1. Dr. Yuliantini, AMTrU, MM – Rektor ITL Trisakti
  2. Prof. Dr. Robert De Souza – Department of Industrial Systems Engineering and Management & The Logistics Institute – Asia Pacific, National University of Singapore, Singapura
  3. Dr. Marco Tieman – CEO Logistics Building Blocks International, Belanda
  4. Dr. Atong Soekirman, S.E., MM – Asisten Deputi Pengembangan Logistik Nasional, Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian

Acara dimulai dengan pembukaan oleh MC, dilanjutkan dengan menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya. Sambutan pembuka disampaikan oleh Dr. Yuliantini, AMTrU, MM, Rektor ITL Trisakti, Ia menyampaikan “untuk menekankan pentingnya kolaborasi global dan riset berkelanjutan dalam meningkatkan sektor transportasi dan logistik di Indonesia serta secara internasional.”

Selanjutnya, sesi inti dibuka oleh moderator yang memperkenalkan Prof. Dr. Robert De Souza sebagai pembicara pertama. Beliau mengawali presentasi dengan membahas perspektif pemerintah Indonesia mengenai “Rice Supply Chain : A Consumer approach the government perspective and a research perspective” yang disampaikan oleh Dr. Atong Soekirman dan Karen sebagai salah satu mahasiswa ITL Trisakti, juga memberikan perspektif dari sudut pandang generasi muda yang terlibat dalam studi ini. Prof. De Souza melanjutkan dengan pemaparan lebih mendalam tentang materi tersebut. 

Selain itu, acara ini juga menghadirkan sosialisasi dari PT. KAI Logistik yang dipresentasikan oleh Boni Herawan, ia memperkenalkan profil perusahaan, fasilitas, serta keunggulan sistem logistik PT. KAI kepada para mahasiswa ITL Trisakti.

Sesi berikutnya penyampaian materi oleh Dr. Marco Tieman, yang menyampaikan materi mengenai “The Future of Halal Logistics.” Dr. Tieman menggarisbawahi pentingnya inovasi dalam pengelolaan logistik halal, yang semakin relevan dalam pasar global saat ini. Sesi ini diakhiri dengan diskusi interaktif, di mana banyak peserta berpartisipasi dalam sesi tanya jawab.

Kegiatan ini memberikan wawasan mendalam dan menginspirasi para peserta, baik dari kalangan akademisi, praktisi, maupun mahasiswa, untuk terus mendalami topik terkait keberlanjutan di sektor transportasi dan logistik. Acara diakhiri dengan sesi foto bersama seluruh pembicara dan peserta sebagai penutup yang meriah.

The post ITL Trisakti Sukses Gelar Visiting Professor 2024 Bersama Para Pakar Internasional appeared first on ITL Trisakti.

]]>
Press Release : Transformative Trends Shaping the Future of Transportation and Logistics Explored at 8th GROSTLog https://itltrisakti.ac.id/press-release-transfor-mativetrendsshaping-the-future-of-transportation-and-logistics-explored-at-8th-grostlog/?utm_source=rss&utm_medium=rss&utm_campaign=press-release-transfor-mativetrendsshaping-the-future-of-transportation-and-logistics-explored-at-8th-grostlog Sun, 27 Oct 2024 13:32:31 +0000 https://itltrisakti.ac.id/?p=1433 Jakarta,17Oktober2024 — Institut Transportasi Logistik Trisakti telah melaksanakan Global Research on Sustainable Transport and Logistics (GROSTLog) ke-8 sekaligus penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dengan Asosiasi Halal Logistik Indonesia (AHLI) di Auditorium Lantai 7 ITL Trisakti, Jakarta Timur. Temakonferensi internasional GROSTLog 2024 adalah “Transformative Trends Shaping the Future of Transportation and Logistics Management” yang sangat relevan […]

The post Press Release : Transformative Trends Shaping the Future of Transportation and Logistics Explored at 8th GROSTLog appeared first on ITL Trisakti.

]]>
Jakarta,17Oktober2024 — Institut Transportasi Logistik Trisakti telah melaksanakan Global
Research on Sustainable Transport and Logistics (GROSTLog) ke-8 sekaligus penandatanganan
Memorandum of Understanding (MoU) dengan Asosiasi Halal Logistik Indonesia (AHLI) di
Auditorium Lantai 7 ITL Trisakti, Jakarta Timur.

Temakonferensi internasional GROSTLog 2024 adalah “Transformative Trends Shaping the
Future of Transportation and Logistics Management” yang sangat relevan dengan kemajuan
pesat dalam industri transportasi dan logistik. Konferensi ini bertujuan untuk mengeksplorasi
tren transformatif yang membentuk masa depan transportasi dan logistik.

Beberapa tamu penting yang hadir pada acara GROSTLog 2024, diantaranya:
1. Dr. Yuliantini, AMTrU, MM selaku Rektor ITL Trisakti
2. Dr. Ali Murtopo Simbolon selaku Deputy of Trade and Industry Coordination dari Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian RI (Pembicara Utama)
3. Capt. Yufridon Gandoz Situmeang, SE, M.M. selaku Staf Ahli Bidang Logistik dan Multimedia
Perhubungan dari Kementerian Perhubungan RI (Pembicara Utama)
4. Rizki Eri Utomo, S.S., M.M. selaku Ketua Umum Asosiasi Halal Logistik Indonesia

Adapun topik yang dibawakan oleh para pembicara pleno GROSTLog 2024, antara lain:
1. Prof. Dr. Robert De Souza (Department of Industrial Systems Engineering and Management
The Logistics Institute of Asia Pacific, National University of Singapore, Singapore) “Sustainable
Practices in Humanitarian Logistics”
2. Dr. Rita Zaharah Binti Wan Chik (Senior Lecturer, University of Kuala Lumpur Kampus
Cawangan Malaysian Institute Of Aviation Technology, Malaysia)
3. Dr. Marco Tieman (CEO Logistics Building Blocks International, Netherland) “The Future of
Halal Logistics”
4. Ahmad Muhyidin Arifai.,PhD (Trisakti Institute of Transportation and Logistics, Indonesia)
“Enhancing Port Efficiency: Machine Learning Application in Operations”

Acara ini dimulai dengan menyanyikan lagu kebangsaan “Indonesia Raya” oleh seluruh peserta
acara, yang dilanjut dengan sambutan hangat dari Dr. Yuliantini, AMTrU, MM selaku Rektor ITL
Trisakti untuk para pembicara, tamu undangan, dan mahasiswa yang hadir. “This year we afford
to host over one hundred participants, we receive more than one hundred eighty articles from
Indonesia, Singapore, Malaysia, Thailand, South Korea, Netherland, and China. Participants have
the opportunity to engguides in a variety of sessions including planery discussion, paper
presentation, and networking activities. We will also signing of Memorandum of Understanding
with Asosiasi Halal Logistik Indonesia, and exciting step forward advancing halal logistic
indonesia. We will discuss various important topics such as digitization and automation,
sustainability and green logistics, supply chain resilience and risk management, intermodal
transportation solutions, data analytics and supply chain visibility, collaborative logistics
networks, regulatory compliance and safety standards, and halal logistics. We hope this
conference will serve as a platform for sharing knowledge, experiences, and innovative ideas in
the field of transportation and logistics. By collaborating and learning from each other, we can
collectively build a better and more sustainable future for this industry.”

Dr. Atong Soekirman, SE, MM. mewakili Dr. (H.C.) Ir. Airlangga Hartarto, M.B.A., M.M.T.
menyampaikan pidatonya. “I appreciate that there are 186 papers from the participants and 400
authors and co-authors this conference. This is good achievement for ITL Trisakti. We propose
the new policy to counter, how to reduce cost logistic. How to improve our logistic performance
index. This event is relative and relevant with the our new policy regarding policy in Indonesia.
To achieve this goal, the policy is implemented through 4 man pillar. How to strengthen national
logistic ecosystem, how to improve our infrastructure and connectivity, enhancing the
competition of human resources and logistic service provider, and digital transformation of
logistic services.”

Pembicara utama selanjutnya adalah Capt. Yufridon Gandoz Situmeang, SE, M.M. yang
membawakanmateri The Strategic and Important Role of the Transportation Sector in National
Development, Key Transformative Trends, dan Shaping the Future of Transportation and
Logistics. “Sudah saatnya kita melihat bahwa transformasi digital ini menjadi sebuah keharusan,
agar hal-hal yang menjadi tantangan kita terhadap biaya dan hal-hal lainnya bisa lebih efisiensi”
ujarnya.

Acara ini dilanjutkan dengan penandatanganan MoU antara ITL Trisakti dan Asosiasi Halal
Logistik Indonesia, yang ditandatangani oleh Dr. Yuliantini, AMTrU, MM, selaku Rektor ITL
Trisakti dengan Ibu Isti Yuniarti dari Asosiasi Halal Logistik Indonesia. Kerja sama ini
diharapkan dapat memperkuat industri logistik halal di Indonesia, yang menjadi salah satu
segmen penting bagi perekonomian nasional.

GROSTLog 2024 juga membahas berbagai topik penting yang membentuk masa depan logistik,
termasuk digitalisasi, logistik ramah lingkungan, solusi transportasi intermodal, visibilitas rantai
pasok, dan kepatuhan terhadap regulasi.

Konferensi ditutup dengan sesi foto bersama, yang menandai dimulainya rangkaian diskusi dan
kegiatan berbagi pengetahuan di antara para ahli, pembuat kebijakan, dan pemangku
kepentingan industri, membuka jalan untuk masa depan yang lebih efisien dan berkelanjutan
dalam bidang transportasi dan logistik

The post Press Release : Transformative Trends Shaping the Future of Transportation and Logistics Explored at 8th GROSTLog appeared first on ITL Trisakti.

]]>
Sidang Promosi Doktor Ke-6 : Salahudin Rafi Mengungkapkan Pentingnya Dibuka Direktorat Jenderal Logistik Pada Kemenhub RI https://itltrisakti.ac.id/sidang-promosi-doktor-ke-6-salahudin-rafi-mengungkapkan-pentingnya-dibuka-direktorat-jenderal-logistik-pada-kemenhub-ri/?utm_source=rss&utm_medium=rss&utm_campaign=sidang-promosi-doktor-ke-6-salahudin-rafi-mengungkapkan-pentingnya-dibuka-direktorat-jenderal-logistik-pada-kemenhub-ri Sun, 27 Oct 2024 13:29:02 +0000 https://itltrisakti.ac.id/?p=1430 Jakarta, 10 Oktober 2024 — Salahudin Rafi, Direktur Lembaga Sertifikasi Profesi Bandar Udara Indonesia (LSP-BI), menjalani sidang terbuka ujian promosi doktor manajemen kekhasan transportasi yang telah dilaksanakan pada Rabu, 9 Oktober 2024 di Auditorium Lantai 7 Institut Transportasi dan Logistik (ITL) Trisakti, Jakarta Timur. Acara sidang terbuka promosi doktor dipimpin oleh ketua sidang, Dr. Drs. […]

The post Sidang Promosi Doktor Ke-6 : Salahudin Rafi Mengungkapkan Pentingnya Dibuka Direktorat Jenderal Logistik Pada Kemenhub RI appeared first on ITL Trisakti.

]]>
Jakarta, 10 Oktober 2024 — Salahudin Rafi, Direktur Lembaga Sertifikasi Profesi Bandar Udara Indonesia (LSP-BI), menjalani sidang terbuka ujian promosi doktor manajemen kekhasan transportasi yang telah dilaksanakan pada Rabu, 9 Oktober 2024 di Auditorium Lantai 7 Institut Transportasi dan Logistik (ITL) Trisakti, Jakarta Timur.

Acara sidang terbuka promosi doktor dipimpin oleh ketua sidang, Dr. Drs. Asep Suparman, DESS. Serta melibatkan Promotor dan Ko-promotor promovendus sebagai berikut :

1. Prof. Dr. Willy Arafah, SE., M.Si., DBA — Promotor,
2. Dr. Ir. Prasadja Ricardianto, MM — Ko-promotor 1 dan,
3. Dr. Ir. Bagus Sumargo, M.Si — Ko-promotor 2.

Adapun dewan penguji sidang, terdiri dari :
1. Dr. Jastiro Abi, S.T., M.Eng.Sc., MBA — penguji 1 dan,
2. Prof. Dr. S. Pantja Djati, M.Si., MA., MTh — penguji 2.

Beberapa tokoh penting turut hadir, di antaranya:
1. Dr. Yuliantini, AMTrU, MM — Rektor ITL Trisakti
2. Ir. Santoso Eddy Wibowo, M.Si — Komisaris Utama Angkasa Pura II
3. Drs. H. Tursandi Alwi, M.M — Komisaris PT. Angkasa Pura II
4. Mayjen (Purn) Dr. Bimo Prakoso, P.S.C., M.P.A., M.Sc. — Ketua Pengurus Yayasan Trisakti
5. Dr. Olfebri, S,sos, MM — Wakil Rektor II ITL Trisakti
6. Dr. Aang Gunawan, A.MTrD., M.M — Wakil Rektor III ITL Trisakti
7. H. Basri Fahriza, SE, MBA, PhD — Wakil Rektor IV ITL Trisakti

Dalam ujian sidang terbuka tersebut, Salahudin Rafi mempresentasikan disertasinya yang berjudul “Peran SISTRANAS dan SISLOGNAS Terhadap Kebijakan Publik Sistem Transportasi Terintegrasi”. Penelitian ini menunjukkan peran penting SISTRANAS (Sistem Transportasi Nasional) dan SISLOGNAS (Sistem Logistik Nasional) dalam pengembangan kebijakan transportasi terintegrasi di Indonesia, serta menekankan perlunya kolaborasi antar pemangku kepentingan sistem transportasi dan logistik. Salah satu rekomendasi yang disampaikan oleh promovendus yaitu merekomendasikan reformasi, birokrasi, dan administrasi dengan menambahkan bidang transportasi dan logistik di kementerian BUMN yang dipimpin setara deputi sebagai kolaborator atau leading sector. Promovendus menegaskan bahwa perlu dibentuk posisi Direktur

Jenderal Logistik di KEMENHUB sebagai integrator, mengingat hingga saat ini posisi tersebut belum ada, baik di perhubungan maupun di kementerian BUMN. Salahudin Rafi mengungkapkan terkait dengan kementerian, ada kementerian perhubungan KOMINFO tetapi belum menjadi leading sector. Terdapat dirjen perhubungan laut, kereta, dan udara. Namun, logistiknya belum ada. “Dalam penelitian ini, ditemui dari berbagai jurnal bahwa harusnya ada satu kebijakan transportasi saja. Di transportasi itu dalamnya memindahkan orang dan barang. Baru dibagi darat, udara, laut, dan kereta api. Satu saja, tidak usah kebanyakan peraturan.  Survei saat pandemi COVID-19 membuktikan bahwa meskipun pergerakan manusia terhenti di seluruh dunia, logistiknya terus berjalan. Ini menandakan urgensi pembentukan kementerian khusus logistik di negara ini,” jelasnya.

“Infrastruktur di penelitian ini, integrasi lebih kepada software infrastruktur IT digital. Tapi kolaborasi disini, kementerian yang bertanggung jawab terhadap logistik tidak ada. Di KEMENHUB dirjen logistik pun tidak ada. Semua ikut di kereta, darat, laut. Transportasi terdiri dari prasarana dan sarana. Kereta api pelayanannya lebih baik, karena prasarana dan sarananya dikelola oleh satu lembaga. Contoh kereta api yang dikelola oleh satu lembaga, semuanya akan berjalan dan pelayanannya lebih baik. Itu konsep
dari model penelitian ini,” ujar promovendus di akhir presentasi disertasinya.

Ketua sidang kemudian membacakan hasil keputusan dewan penguji dan mengumumkan kelulusan Dr. Ir. Salahudin Rafi, S.T., MBA., sebagai Doktor Ilmu Manajemen dengan Kekhasan Transportasi yang ke-6. Sidang terbuka ujian promosi doktor ditutup dengan penayangan video sambutan Menteri Perhubungan RI, Dr.Ir. Budi Karya Sumadi atas lulusnya Dr. Salahudin Rafi, S.T., MBA.

The post Sidang Promosi Doktor Ke-6 : Salahudin Rafi Mengungkapkan Pentingnya Dibuka Direktorat Jenderal Logistik Pada Kemenhub RI appeared first on ITL Trisakti.

]]>
ITL TRISAKTI DIUNDANG DALAM ACARA PERINGATAN HUT ke-2 NLC https://itltrisakti.ac.id/itl-trisakti-diundang-dalam-acara-peringatan-hut-ke-2-nlc/?utm_source=rss&utm_medium=rss&utm_campaign=itl-trisakti-diundang-dalam-acara-peringatan-hut-ke-2-nlc Mon, 21 Oct 2024 23:37:16 +0000 https://itltrisakti.ac.id/?p=1426 Jum’at, 27 September 2024 – Network Leadership Community (NLC) dengan bangga mengadakan perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-2 bertempat di Swiss-Belhotel Serpong. Dengan tema “NLC to the Next Level”, acara ini menjadi momentum penting dalam perjalanan organisasi untuk semakin berkembang dan melangkah ke tahap selanjutnya. Perayaan ini dihadiri oleh berbagai pihak, mulai dari anggota komunitas […]

The post ITL TRISAKTI DIUNDANG DALAM ACARA PERINGATAN HUT ke-2 NLC appeared first on ITL Trisakti.

]]>
Jum’at, 27 September 2024 – Network Leadership Community (NLC) dengan bangga mengadakan perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-2 bertempat di Swiss-Belhotel Serpong. Dengan tema “NLC to the Next Level”, acara ini menjadi momentum penting dalam perjalanan organisasi untuk semakin berkembang dan melangkah ke tahap selanjutnya. Perayaan ini dihadiri oleh berbagai pihak, mulai dari anggota komunitas NLC, mitra strategis, hingga tamu undangan dari berbagai industri.

Acara dimulai pada pukul 15:00 WIB dengan registrasi peserta, yang juga diiringi oleh penampilan dari Band Rising. Setelah seluruh peserta hadir, rangkaian acara resmi dibuka pada pukul 16:00 WIB, dengan dipandu oleh Master of Ceremony (MC). Selanjutnya acara diawali dengan menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya dan Mars NLC, disusul dengan doa pembuka yang dipimpin oleh Bapak Tarbin.

Selanjutnya, Ketua Panitia HUT ke-2 NLC, Kelik Eko Raharjanto, memberikan sambutan hangat yang mengapresiasi seluruh pihak yang terlibat dalam perjalanan dua tahun pertama NLC.

Sambutan dilanjutkan oleh Ketua Umum NLC, Angga Purnama, yang memaparkan visi komunitas ini untuk terus berkembang di masa depan. Dengan tema “NLC to the Next Level”, Angga menekankan pentingnya kolaborasi dan inovasi dalam memperkuat jaringan profesional yang lebih luas.

Salah satu inti acara ini adalah presentasi yang dibawakan oleh Puspita Sukardi & Partner. Puspita dan timnya menyampaikan pandangan tentang strategi kolaboratif dalam membangun komunitas yang berkelanjutan, dilanjutkan dengan talk show dari Bapak Asrul Sani Gunawan, MM (Founder NLC), yang menyentuh topik-topik penting dalam pengembangan ide-ide bisnis baru di masa depan. Talk show ini juga diikuti dengan sesi tanya jawab yang berlangsung selama 15 menit, di mana peserta acara aktif berdiskusi mengenai berbagai peluang kolaborasi.

Tidak hanya berbagi sharing ilmu, acara ini juga menghadirkan sesi interaktif berupa games dan doorprize, yang menambah semarak suasana. Peserta berkesempatan memenangkan hadiah menarik selama sesi tersebut. Selain itu, acara juga diisi dengan penandatanganan Memorandum of Understanding (MOU) dengan berbagai mitra, sebagai bentuk komitmen NLC dalam menjalin kerjasama yang lebih erat di masa mendatang.

Setelah jeda maghrib dan coffee break, acara dilanjutkan dengan sesi kedua yang menghadirkan berbagai presentasi menarik dari mitra strategis NLC. Di antaranya adalah presentasi dari forwarder.ai yang dibawakan oleh Rizky Utomo, Bank Amar Tbk, Indomobil Foton, serta Isuzu Astrido Pecenongan. Setiap perusahaan berbagi wawasan tentang perkembangan terbaru di industri mereka, serta peluang kolaborasi yang dapat dimanfaatkan oleh anggota NLC.

Sebagai penutup, seluruh peserta diajak untuk foto bersama sebagai kenang-kenangan acara. Suasana keakraban semakin terasa saat sesi makan malam dimulai, diiringi dengan penampilan dari Band Rising yang memeriahkan suasana. NLC memberikan plakat penghargaan kepada para sponsor sebagai bentuk apresiasi atas dukungan mereka terhadap acara ini.

Puncak acara ditandai dengan pemberian kenang-kenangan, serta penampilan spesial dari Band Rising yang menghibur para peserta. Acara ditutup pada pukul 21:35 WIB dengan ucapan terima kasih dari panitia dan harapan besar agar NLC dapat terus tumbuh menjadi wadah yang menginspirasi bagi anggotanya.

The post ITL TRISAKTI DIUNDANG DALAM ACARA PERINGATAN HUT ke-2 NLC appeared first on ITL Trisakti.

]]>
Sukses Gelar Konferensi Internasional Global Research on Sustainable Transport and Logistics (GRoSTLog), ITL Trisakti Diminta Kasih Masukkan Ke Pemerintah https://itltrisakti.ac.id/sukses-gelar-konferensi-internasional-global-research-on-sustainable-transport-and-logistics-grostlog-itl-trisakti-diminta-kasih-masukkan-ke-pemerintah/?utm_source=rss&utm_medium=rss&utm_campaign=sukses-gelar-konferensi-internasional-global-research-on-sustainable-transport-and-logistics-grostlog-itl-trisakti-diminta-kasih-masukkan-ke-pemerintah Fri, 18 Oct 2024 08:45:27 +0000 https://itltrisakti.ac.id/?p=1420 Jakarta, 17 Oktober 2024 – Institut Transportasi dan Logistik Trisakti mengadakan konferensi internasional tahunan bertajuk Global Research on Sustainable Transport and Logistics (GROSTLog) 2024 dengan tema “Transformative Trends Shaping the Future of Transportation and Logistics Management”. Acara ini digelar pada 17 Oktober 2024 dan menghadirkan berbagai ahli di bidang transportasi dan logistik dari berbagai negara. […]

The post Sukses Gelar Konferensi Internasional Global Research on Sustainable Transport and Logistics (GRoSTLog), ITL Trisakti Diminta Kasih Masukkan Ke Pemerintah appeared first on ITL Trisakti.

]]>
Jakarta, 17 Oktober 2024 – Institut Transportasi dan Logistik Trisakti mengadakan konferensi internasional tahunan bertajuk Global Research on Sustainable Transport and Logistics (GROSTLog) 2024 dengan tema “Transformative Trends Shaping the Future of Transportation and Logistics Management”. Acara ini digelar pada 17 Oktober 2024 dan menghadirkan berbagai ahli di bidang transportasi dan logistik dari berbagai negara.

 

Konferensi ini bertujuan membahas tren-transformasi teknologi dan keberlanjutan yang mempengaruhi masa depan manajemen transportasi dan logistik. Topik yang diangkat meliputi digitalisasi, otomatisasi, logistik hijau, mobilitas perkotaan, smart city, serta analisis data dalam rantai pasok.

 

Keynote speaker pada acara ini adalah Dr. (H.C.) Ir. Airlangga Hartarto, M.B.A., M.M.T., Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Republik Indonesia. Pembicara lain yang hadir antara lain Dr. Robert De Souza dari National University of Singapore, Dr. Rita Zaharah Binti Wan Chik dari Universiti Kuala Lumpur Malaysia, Dr. Marco Tieman dari Logistics Building Blocks International dari Belanda, dan  Ahmad Muhyidin, Ph.D dari ITL Trisakti Indonesia.

 

Acara ini diikuti oleh lebih dari 300 peserta dari berbagai negara, yaitu Rusia, Korea, Cina, Singapur, Timor Leste dan Indonesia yang melibatkan presentasi makalah dari akademisi, praktisi, dan peneliti di sektor transportasi dan logistik. Salah satu sorotan acara adalah penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dengan Asosiasi Halal Logistik Indonesia untuk mendukung pengembangan logistik halal di Indonesia. Konferensi ini diharapkan dapat menjadi wadah berbagi pengetahuan, pengalaman, dan inovasi dalam menghadapi tantangan masa depan di sektor transportasi dan logistik global.

 

Acara dibuka secara resmi oleh Rektor Institut Transportasi dan Logistik Trisakti, Dr. Yuliantini, AMTrU, MM. Pada sambutannya Rektor menegaskan bahwa kita bersyukur hari ini Konferensi internasional GROSTLog ke 8 bisa terselenggara dengan baik, sebagai wujud kerjasama internasional, dan kita memiliki program studi Transportasi dan Logistik Trisakti, sehingga para mahasiswa mengetahui perkembangan transportasi dan logistik internasional.

 

“Hari ini dihadiri sekitar 400 peserta dari dalam dan luar negeri dengan jumlah 364 paper yang akan dipresentasikan pada sesi diskusi, sehingga Institut Transportasi dan Logistik Trisakti akan semakin dikenal secara nasional maupun internasional, dan kita juga akan terus bekerjasama dengan dunia industri, dan juga semua pihak untuk terus mengembangkan pengetahuan bidang transportasi dan logistik,” ungkap Yuliantini.

 

Menteri Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian RI dalam sambutannya yang diwakili oleh Asisten Deputi Bidang Pengembangan Logistik Nasional Dr. Atong Sukirman menyampaikan bahwa kegiatan Grostlog kali ini sangat relevan dan mendukung kebijakan pemerintah yang baru dalam membangun ekosistem logitik nasional di Indonesia.

 

“Saya sangat mengapresiasi Institut Transportasi dan Logistik Trisakti yang telah menyelenggarakan acara ini. Konferensi ini memiliki peran strategis dalam memperkuat kolaborasi antara pemerintah, akademisi, pelaku usaha, dan mitra internasional, terutama dalam dinamika ekonomi global, transportasi, dan logistik Indonesia. Dengan tema “Tren Transformatif yang Membentuk Masa Depan Manajemen Transportasi dan Logistik”, kita saat ini menghadapi masa transisi yang krusial untuk mencapai pertumbuhan ekonomi yang inklusif dan berkelanjutan. Tema ini relevan dengan situasi saat ini, dimana Indonesia sedang menghadapi defisit neraca transaksi berjalan untuk jasa transportasi sebesar $6,2 Miliar, $8,2 Miliar, dan $8,7 Miliar pada tahun 2021, 2022, dan 2023. Oleh sebab itu saya berharap hasil konferensi internasional ini dapat memberikan masukan yang berharga bagi pemerintahan yang baru dalam menciptakan ekosistem logistik nasional yang efektif dan efisien,” ungkap Atong dalam menyampaikan sambutan Menko Perekonomian.

 

Menteri Perhubungan RI diwakili Capt. Yufridon Gandos Situmeang (staf ahli Menhub bidang Logistik dan Multimoda), memberikan apresiasi yang sangat baik kepada Institut Transportasi dan Logistik Trisakti yang terus melakukan kajian-kajian ilmiah tentang perlunya transportasi yang berkelanjutan. Sehingga para mahasiswa tidak sekedar teori, tetapi benar-benar memahami bagaimana di lapangan.

 

“Pelaksanaan konferensi Internasional tahunan bertajuk Global Research on Sustainable Transport and Logistics (GROSTLog) 2024 ini sangat luar biasa, dan ini sebagai bentuk transformasi serta bahan kajian bagi para dosen maupun mahasiswa, sehingga bisa menjadi masukkan buat Pemerintah dalam menentukan kebijakan-kebijakan terkait transportasi dan logistik,” ujar Yufridon dalam sambutannya.

 

Pada kesempatan yang sama juga dilaksanakan penandatangan kerja sama antara ITL Trisakti dengan Asosiasi Halal Logistik Indonesia (AHLI) yang dihadiri langsung oleh Ketua Umum AHLI Rizki Eri Utomo dan ditandatangani bersama dengan Rektor ITL Trisakti.

Penandatangan MOU ini sebagai bentuk dukungan dunia akademik dalam membangun ekosistem Logistik Halal di Indonesia.

 

Kegiatan konferensi dibagi menjadi dua sesi, dimana sesi pagi jam 09.00 hingga 12.00 merupakan plenary session. Pada sesi siang pukul 13.00 hingga pukul 16.00 terdapat dua kegiatan pararel yaitu visiting professor yang dibuka untuk umum dilaksanakan di auditorium dihadiri hingga 150 orang peserta dari berbagai kalangan mahasiswa, praktisi, pengusaha di sektor transportasi dan logistik. Sedangkan session chair yaitu pemaparan artikel hasil penelitian oleh para peserta GROSTLog baik secara luring maupun daring. Kali ini jumlah paper penelitian yang masuk sebanyak 180 judul dengan jumlah peserta sebanyak 344 orang.

Reportase : Reni Dia, Oktavianti & Yosi Pahala

Desain : Aris Nur Wijaya

Fotografi : KomPlik

 

#itltrisakti #grostlog2024 #pmbitltrisakti

 

Link kegiatan dapat di klik di sini 

Link pendaftaran kuliah di ITL Trisakti pada link : pmb.itltrisakti.ac.id

 

The post Sukses Gelar Konferensi Internasional Global Research on Sustainable Transport and Logistics (GRoSTLog), ITL Trisakti Diminta Kasih Masukkan Ke Pemerintah appeared first on ITL Trisakti.

]]>